Rabu, 12 Juni 2013

Kaolin the Earth Spirit Build


Sekitar satu minggu nih saya tidak update tips-tips memakai hero di dota allstars dan juga build-build dari hero-hero, belum lama ini muncul hero baru yang bernama Kaolin. Ini merupakan hero berbentuk panda, salah satu spirit yang dimiliki oleh Pandaren Brewmaster.

- Statistika:

Alliance: Sentinel
Type: Strength
Total Starting Damage: 46-56
Total Starting Armor: 4
Range: 128 (Melee)
BAT: 1.7
Movespeed: 305
Agility: 17 + 1.5
Strength: 21 + 2.9
Intelligence: 18 + 2.4

Senin, 03 Juni 2013

Download Dota Allstars v6.78b


Dota sudah memiliki update map terbaru nih dan kali ini versi 6.78b setelah sebelumnya realese yang 6.78 versi biasanya. Bersiapkah anda para pemain dota terbaik untuk merasakan yang terbaru lagi dari dota allstars, lalu apa saja yang baru dari v6.78b ?

Ok akan disebutkan di bawah ini:

Minggu, 02 Juni 2013

World of Warcraft, Siap Diangkat Jadi Film di Tahun 2015


Game yang biasa kita mainin sekarang ini dan paling populer di seluruh dunia yakni World of Warcraft sebentar lagi akan diangkat dalam bentuk film dan akam memulai proses syuting pada tahun 2014 alias tahun depan.

Para pemain dota terbaik tentu sudah tidak sabar lagi kan dengan film yang satu ini, film tersebut kabarkan akan diproduksikan oleh Legendary Films dengan kolaborasi bersama Blizzard dan Atlas Entertainment.

Jumat, 31 Mei 2013

Fakta Unik Seputar Skill Clockwerk the Rattletrap

Rattletrap atau biasa akrab dipanggil oleh para pemain dota terbaik sebagai Clockwerk adalah sebuah hero yang murni dan diciptakan khusus untuk Ganker. Skill-skillnya yang mumpuni malah membuat dia bisa nge-gank sendirian, tapi meskipun kamu memiliki skill yang baik dalam soal gank jangan coba-coba untuk ngebokong 3 bahkan lebih hero sekaligus seorang diri karena Clockwerk merupakan Tanker yang buruk.

Skill-skillnya sangat diprediksikan untuk nge-gank dan dapat dengan mudah menyeimbangkan setiap sisi map Dota dan tinggal pilih mana hero yang ingin kamu gank terlebih jika sudah menggunakan Aghanim Scepter's untuk mengimprove ulti kamu. Untuk lebih jelasnya berikut ini adalah fakta-fakta unik seputar skill Clockwerk:

Tips Memakai Knight Davion the Dragon Knight



Davion merupakan sebuah hero STR yang memiliki kecepatan serangan cukup baik untuk hero seukurannya karena perkembangan Agilitynya hingga 2.2, menurut pemain dota terbaik DK memiliki armor paling yahud untuk hero STR karena ada skill 3 yang bernama 'Dragon Blood' serta pertambahan Aginya yang baik.

- Statistika

Name: Knight Davion
Affiliation: STR Neutral
Strength*: 19 + 2.8
Agility: 19 + 2.2
Intelligence: 15 + 1.7
Damage: 46 - 52
Armor: 3.7
HP: 511
Mana: 195
Movespeed: 290
Range: 125 (melee)
Base Attack Time: 1.43 (+19%)

Kamis, 30 Mei 2013

Tips Memakai Razzil Darkbrew the Alchemist

Hero yang paling akrab dipanggil dengan sebutan 'Alche' oleh pemain dota terbaik ini merupakan hero yang tergolong menjadi dua jenis yakni Tanker-DpSer. Jangan meragukan kekuatan daya serang dari Alchemist karena jika tidak akan menjadi boomerangmu sendiri.

Meskipun Razzil memiliki statistika hero yang buruk tapi dirinya mampu membuktikan dengan ultinya sebagai ulti yang super duper menambah power, kekuatan, kecepatan dan lain sebagainya.

Senin, 27 Mei 2013

Jangan Gunakan Tiny Saat Ada Hero Ini Di Dota


Tiny merupakan hero yang begitu lengkap untuk disebut oleh pemain dota terbaik sebagai pusher, ganker, tanker dan juga support. Tiny memiliki andil yang begitu besar dalam proses berkembangnya hero-hero setim dengannya. Dengan bantuannya semua hero dapat terbantu, terlebih hero yang stunner seperti Raigor yang merupakan kombo terbaik tiny.




Hampir bisa dipastikan Tiny memiliki dominasi terhadap hero-hero Intelligence dan Agility di awal dan pertengahan permainan, Tiny juga disebut sebagai hero perusak war bagi lawan-lawannya dan tak jarang seringkali musuh jengkel jika ada dia, akan tetapi ada sederet hero yang justru tidak masalah jika ada Tiny seperti hero berikut ini:


† DanieXiaoKim † © 2008. Free Blogspot Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute